Klasifikasi Tanaman Rumput Teki Cyperus rotundus

Rumput teki atau dalam bahasa latin disebut Cyperus rotundus merupakan tanaman rumput-rumputan yang sangat mudah di Indonesia. Rumput teki adalah salah satu tumbuhan rumput semu menahun yang tingginya bisa mencapai 10 hingga 95 cm. 

Klasifikasi Tanaman Rumput Teki Cyperus rotundus

Klasifikasi Rumput Teki

Kingdom  : Plantae (Tumbuhan)
Divisi       : Magnoliophyta (Tumbuhan berbunga)
Kelas        : Liliopsida (berkeping satu / monokotil)
Ordo         : Cyperales
Famili       : Cyperaceae
Genus       : Cyperus

Spesies      : Cyperus rotundus L.

Sekian mengenai Klasifikasi Tanaman Rumput Teki Cyperus rotundus

Subscribe to receive free email updates: